Pimpin Apel Perdana, Bupati SBB Ajak Seluruh ASN Kompak Dan Tingkatkan Pelayanan
Piru,Edarinfo.com-Bupati Seram Bagian Barat (SBB) memimpin apel perdana di lingkungan pemerintah kabupaten SBB. Dalam kesempatan ini, Bupati mengajak seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk meningkatkan disiplin dan kualitas pelayanan publik…









